TAGAR.id – Tuan rumah Bayern Munich tertinggal dari Inter Milan 0-1 sampai turun minum di leg 1 pertama perempat final pada hari Selasa, 8/4/2025, pukul 21.00 waktu setempat bersamaan dengan Rabu, 9/4/2025, pukul 02.00 dini hari WIB tadi di Allianz Arena.
Inter yang terbang dari Italia mengharapkan kemenangan di laga tandang lawan Bayern karena mereka ingin angkat dua trofi musim ini, yaitu liga (Scudetto) dan Liga Champions.
Sejak awal babak pertama pemain Inter memangun serangan ke barisan pertahanan Bayern. Namun, gol baru tercipta di menit 38 yang dilesatkan oleh pemain Inter, L. Martinez. Kedudukan 1-0 untuk Inter.

Bayern yang bermain di kandang meningkatkan serangan, tapi sampai waktu normal 45 menit babak pertama berakhir kedudukan tetap 1-0 untuk Inter yang bertahan sampai turun minum.
Juara Liga Champions:
- Bayern Munich: 6
- Atletico Madrid: 0
Hasil pertandingan leg 1 perempat final Liga Champions pada 8/4/2025:
- Arsenal 0-0 Real Madrid (turun minum)
- Bayer Munich 0-1 Inter Milan (turun minum)
- (bbc.com dan sumber lain). []