Ketindihan adalah istilah untuk menggambarkan kondisi tidur yang tiba-tiba terbangun, tapi bagian tubuh tidak bisa digerakan seperti ditindih. Karena sering kali disertai dengan halusinasi aneh, termasuk muncul sosok menyeramkan, gangguan tidur ini kemudian jamak diyakini terjadi karena ditindih makhluk halus. Padahal, secara medis, fenomena ini dapat dijelaskan sebagai sleep paralysis alias kelumpuhan tidur. Ini penjelasannya dan cara menghindarinya.
Ketindihan. (Infografis: Tagar/Bagus Cahyo Kusumo)
Lihat Infografis lain:
- La Nina, Penyebab Curah Hujan di Indonesia Meningkat
- Insentif untuk Tenaga Kesehatan 2021 Sama dengan Tahun 2020
- Fenomena Badai Tornado di Berbagai Daerah di Indonesia
Berita terkait