Foto: Mengenal DJ Nathalie Holscher, Ditemani Sule Jadi Mualaf

Nama Nathalie Holscher tiba-tiba menjadi sorotan publik seusai memutuskan untuk menjadi mualaf. Ditemani komedian Sule yang bertindak sebagai saksi, proses perpindahan agama ia jalani pada Selasa 22 September 2020 kemarin.

Selain sukses menjadi penghibur musik di klub malam, Nathalie Holscher juga terpantau aktif menjadi konten kreator vido di YouTube dan mendulang ratusan ribu subscriber, semenjak pertama kali mengelola saluran pribadi pada 4 Januari 2016 lalu. (Foto: Instagram/nathalieholscher)

Lihat Juga :
7
Foto: Hampir Setahun Putus dari Kaesang, Intip 7 Potret Felicia Tissue yang Makin Cantik
Kisah cinta putra Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep dan Felicia Tissue sempat jadi perbincangan hangat dan kini hampir dua tahun ia putus dengan Kaesang.
7
Foto: Intip 7 Pesona Shania Junianatha yang Berhasil Luluhkan Hati Jonatan Christie
Jonatan Christie dikabarkan bawa dirinya telah melamar sang kekasih pujaan hati Shania Junianatha, mantan anggota JKT48. Intip pesona Shanju.
7
Resmi Menikah! 7 Potret Lala Karmela dari Siraman sampai Akad dengan Chris Hartland
Lala Karmela baru saja melangsungkan pernikahan dengan Chris Hartland pada Selasa, 21 Desember 2021 dan mendapatkan mahar berupa Bitcoin.