Perusahaan perencana keuangan PT Jouska Finansial Indonesia (Jouska ID) mendapat sorotan publik. Lazimnya, perencana keuangan atau Financial Planner hanya berperan sebagai penasihat penempatan dana investasi. Tapi, dalam kasus ini, Jouska Indonesia diduga ikut mengelola dana investasi milik nasabah. Ujung dari semua ini sejumlah nasabah Jouska menyatakan dirugikan.
Kasus Jouska juga menyeret sejumlah nama perusahaan lain, mulai dari PT Mahesa Strategis Indonesia (MSI), PT Amarta Investa Indonesia, hingga PT Sentral Mitra Informatika Tbk (LUCK).
Terkuaknya kasus PT Jouska Finansial Indonesia. (Infografis: Tagar/Regita Setiawan P)
Lihat Infografis lainnya:
- 59 Klaster Positif Corona di Perkantoran DKI Jakarta
- Kronologi dan Fakta Kematian Yodi Prabowo Metro TV
Berita terkait