Presiden Joko Widodo menunjuk Ketua Umum GP Ansor Yaqut Cholil Qoumas akrab disapa Gus Yaqut sebagai Menteri Agama, karena komitmennya yang kuat memerangi radikalisme yang tumbuh subur, mengancam keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Gus Yaqut merupakan anak KH Muhammad Cholil Bisri pendiri Pondok Pesantren Raudlatut Thalibin Leteh, Kabupaten Rembang. Selain itu, ayah Gus Yaqut rupanya juga merupakan salah satu tokoh pendiri Partai Kebangitan Bangsa.
Gaspol Gus Yaqut. (Infografis: Tagar/Bagus Cahyo Kusumo)
Lihat Infografis lain:
- Reshuffle 2020: Mereka yang Lengser dan Mereka yang Naik Tahta
- Wishnutama Harus Direshuffle, Ini Kata Para Pakar
- Infografis: Juliari Batubara dalam Bayang-bayang Hukuman Mati
Berita terkait