Jakarta, (Tagar 7/4/2019) - Pernyataan calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto bahwa TNI lemah dalam debat pilpres keempat, membuka mata banyak orang. Bahwa ternyata militer Indonesia masih diperhitungkan sebagai salah satu yang terkuat di dunia.
Survei Global Firepower 2019 menempatkan kekuatan militer Indonesia di urutan ke-15 dunia. Peringkat tersebut diukur berdasarkan lebih dari 50 faktor, di antaranya letak geografis, jumlah penduduk, sumber daya alam, anggaran militer, kekuatan personel, dan jumlah alutsista yang dimiliki suatu negara.
Berikut ini empat fakta Tentara Nasional Indonesia (TNI) atau militer Indonesia, yakni peringkat di dunia, nilai anggaran di antara negara-negara Asean, Jumlah anggaran, dan kekuatan alutsista.
Fakta Militer Indonesia
Baca juga:
- Video: Kampanye, Jokowi Sebut Militer Indonesia Terkuat No 15 di Dunia
- Jalan Berbeda Ayah dan Anak, Prabowo Militer, Didit Perancang Busana
- 30 Negara dengan Kekuatan Militer Terbaik, Indonesia Posisi Berapa?
- Prabowo Sebut TNI Lemah, Ini Tanggapan AHY
- Jokowi: Pak Prabowo Ini Tidak Percaya Kepada TNI, Saya Sipil Percaya TNI