Jakarta, (Tagar 8/4/2019) - Demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus.
Berikut infografis tanda-tanda terkena DBD.
Infografis: Tanda-tanda Terkena DBD. (Infografis: Tagar/Regita Setiawan Putri)
Berita terkait