Kronologis Bom di Markas Polrestabes Medan

Kronologis dari insiden pemboman yang terjadi di Mapolrestabes Medan pada Rabu, 13 November 2019.
Cover infografis "Kronologis Bom di Mapolresta Medan" (Infografis: Tagar/Regita Setiawan Putri)

Jakarta - Peristiwa ledakan bom yang terjadi pada pukul 08.45 WIB di Markas Polisi Resor Kota Besar (Polrestabes) Medan, Jalan HM Said Medan, Sumatera Utara, Rabu, 13 November 2019, telah membuat empat personel polisi, satu pekerja harian lepas, dan satu orang warga sipil terluka.

Bagaimana awal mula terjadinya peristiwa ini? Tagar telah merangkum kronologis bom di Mapolresta Medan dalam bentuk infografis di bawah ini.


Infografis Kronologis Bom di Mapolresta MedanKronologis peledakan bom di Mapolresta Medan (Infografis: Tagar/Regita Setiawan Putri)


Berita terkait
Bom Medan, Polisi Perketat Pengamanan di Surabaya
Bom bunuh diri yang terjadi di Polrestabes Medan membuat jajaran Polrestabes Surabaya meningkatkan kewaspadaan dan keamanan.
Eks Kapolsek Binjai Utara Korban Bom Medan
Waka Polres Binjai Kompol Hamdan mengatakan salah satu korban ledakan bom yang terjadi di Polrestabes Medan adalah Kompol Sarponi.
Bom Medan, Kepolisian Jateng Tetap Siaga Satu
Polda Jateng tidak mengendurkan pengamanan markas dan asrama polisi di wilayahnya. Penjagaan maksimal dilakukan sebelum dan sesudah bom Medan.
0
Lirik Lagu Life's Too Short - Aespa
Aespa resmi merilis single bertajuk Lifes Too Short pada 24 Juni 2022 kemarin dalam album Girls.