TAGAR.id – Liverpool lakoni laga tandang ke Southampton di perempat final Carabao Cup pada Rabu, 18/12/2024, pukul 20.00 waktu setempat bersamaan dengan Kamis, 19/12/2024, pukul 03.00 dini hari WIB di Stadion St Mary.
The Saints akan sangat membutuhkan kejutan yang tidak terduga untuk menghidupkan kembali musim mereka, sedangkan Liverpool akan berusaha mempertahankan dominasi mereka di puncak klasemen liga dengan memenangkan laga ini.
Southampton bertekad menang lawan Liverpool yang merupakan salah satu tim paling tangguh di Liga Premier.
The Reds jadi tim favorit yang akan memenangkah laga ini untuk melaju ke semifinal.
Prediksi susunan pemain (lineup):
Southampton (4-3-1-2): Mccarthy (kiper); Walker, Harwood, Bednarek, Manning; Aribo, Downes, Fernandes; Dibling; Armstrong, Sulemana
Pelatih: Russell Martin
Liverpool (4-3-3): Alisson (kiper); Alexander-Arnold, Gomez, van Dijk, Quansah; Jones, Gravenberch, Szoboszlai; Salah, Diaz, Gakpo
Pelatih: Arne Slot
Riwayat head to head (h2h) antara Southampton dan Liverpool dalam 120 pertemuan, yaitu:
- Southampton menang: 31
- Imbang: 26
- Liverpool menang: 63
Prediksi skor akhir: Southampton 1-3 Liverpool.
Pertandingan lain di Perempat Final Carabao Cup pada 18/12/2024:
- Arsenal vs Crystal (19/12/2024, pukul 02.30 WIB)
- Newcastle United vs Brentford (19/12/2024, pukul 02.45 WIB)
- Southampton vs Liverpool (19/12/2024, pukul 03.00 WIB)
- (bbc.com, standard.co.uk, sportsmole.co.uk, sportskeeda.com, khelnow.com dan sumber lain). []