Work From Home (WFH) alias bekerja dari rumah bukan hal yang mudah. Ada beberapa kendala yang bisa dirasakan, salah satunya jumlah tagihan yang membengkak.
Enam perusahaan berikut ini dapat menyediakan fasilitas tambahan untuk membantu para pegawainya yang selama ini bekerja di dalam rumah. Tiap perusahaan pun memiliki kebijakan masing-masing, ada yang membantu dengan memberi bonus gaji, sampai memberikan laptop MacBook kepada karyawannya.
6 perusahaan memberi bonus gaji dan fasilitas tambahan kepada karyawan selama WFH. (Infografis: Tagar/Regita Setiawan P)
Lihat Infografis lainnya:
- 7 Pesepak Bola Dunia dengan Pendapatan Tertinggi 2020
- Dana Kuota Rp 9 T dan Dua Keunggulan Telkomsel
- Saat Syekh Ali Jaber Ditusuk Pisau di Bandar Lampung
Berita terkait