Berita Bawaslu Terbaru

Lembaga penyelenggara pemilu ini bertugas mengawasi pelaksanaan pesta demokrasi di seluruh Indonesia. Kemudian menyusun standar kerja pengawasan tahapan penyelenggaraan pemilu.

Di masa pemerintahan Orde Baru sebenarnya juga sudah ada lembaga pengawas pemilu yang bernama Panitia Pengawas Pelaksanaan Pemilu atau juga disebut Lembaga Pemilihan Umum (LPU). Lalu di awal reformasi berubah nama menjadi Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu).

Panwaslu kemudian berubah nama menjadi Bawaslu atas perintah Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Pemilu. Jumlah pengurus Bawaslu tingkat nasional sebanyak lima orang dari unsur profesional bukan dari partai politik.

Wamendagri Puji KPU dan Bawaslu Jaga Stabilitas Transparansi Pemilu 2024
Wamendagri Ribka Haluk mengapresiasi kinerja KPU dan Bawaslu dalam menyukseskan Pemilu 2024 baik di pusat maupun daerah.
Respati-Astrid Unggul di Pilwalkot Solo 2024: PDIP Terhenti di 39,2%
Pasangan calon nomor urut 2, Respati Achmad Ardianto-Astrid Widayani, unggul di angka 60,28 persen dalam Pemilihan Wali Kota Solo 2024.
Soal Dukungan Prabowo ke Luthfi tak Melanggar, Bambang Pacul: Suka-Suka Bawaslu
Bambang Pacul menanggapi dingin putusan Bawaslu RI yang telah menyatakan, video dukungan Prabowo Subianto.
Bawaslu: Pejabat Negara Bisa Kampanye di Hari Libur Tanpa Izin
Bawaslu RI menyelidiki video dukungan Presiden Prabowo untuk pasangan Ahmad Lutfhi-Taj Yasin di Pilgub Jawa Tengah.
Begini Kata KPU Soal Presiden Prabowo Kampanye Pilkada
KPU menegaskan Bawaslu bertanggung jawab mendalami dugaan dukungan politik Prabowo Subianto dalam Pilkada Serentak 2024.
Bawaslu Panggil Suswono untuk Klarifikasi Soal Janda Kaya
Bawaslu Provinsi Jakarta memanggil cawagub nomor urut 1, Suswono, untuk klarifikasi terkait laporan pernyataannya soal janda kaya.
Bawaslu Papua Siap Tindaklanjuti Laporan Masyarakat Soal Rekaman Suara yang Diduga Berasal dari Penjabat Wali Kota Jayapura
Bawaslu Papua siap menindaklanjuti laporan masyarakat tentang rekaman suara yang diduga berasal dari Penjabat Wali Kota Jayapura.
Pj Gubernur Papua Buka Suara Soal Video Rekaman Pj Kepala Daerah yang Berpihak ke Salah Satu Pasangan Calon
Masyarakat Papua dihebohkan beredarnya video berisi rekaman suara diduga salah satu penjabat (Pj) kepala daerah di Papua berpihak.
Bawaslu RI Minta Daerah Kompak Bersinergi di Pilkada 2024
Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja meminta jajaran ketua dan anggota Bawaslu provinsi dan Bawaslu kabupaten/kota dapat bersinergi baik dalam Pilkada.
Bawaslu Bersiap Hadapi 270 Gugatan Pileg 2024 di MK
Ketua Bawaslu Rahmat Bagja mengingatkan kepada jajarannya agar fokus menghadapi gugatan sengketa Pileg 2024.
Ketua Bawaslu Sebut di Undang-Undang tidak Ada yang Namanya Kecurangan Pemilu
Ketua Bawaslu Rahmat Bagja mengatakan bahwa berdasarkan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu dinyatakan tidak ada namanya kecurangan.
Usai Nyoblos, Jokowi: Kalau di Lapangan Ada Kecurangan, Laporkan ke Bawaslu
Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menggunakan hak suaranya di Pemilu 2024. Ia menyebut, bila ada kecurangan semua ada mekanismenya.
Presiden Jokowi Naikan Tukin Bawaslu Jelang Pemilu 2024, Berikut Daftar Terbarunya!
Presiden Jokowi menaikkan tunjangan kinerja (tukin) pegawai Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) menjelang hari pencoblosan.
Diperiksa Bawaslu soal Bagi-bagi Uang, Gus Miftah Siap Menerima Jika Dinyatakan Bersalah
Bawaslu Kabupaten Pamekasan meminta klarifikasi kepada Pimpinan Pondok Pesantren Ora Aji Gus Miftah soal dugaan pelanggaran politik uang.
Bawaslu Akan Selidiki Aksi Gus Miftah Soal Bagi-bagi Uang di Pamekasan
Bawaslu Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur bakal menyelidiki video viral yang menyajikan aksi bagi-bagi uang yang dilakukan oleh Gus Miftah.
Cawapres Mahfud MD Minta Bawaslu dan KPK Selidiki Dugaan Transaksi Janggal Pemilu 2024
Cawapres Mahfud Md meminta Bawaslu dan KPK untuk menyelidiki dugaan transaksi janggal pada Pemilu 2024.
Bawaslu RI Nyatakan Siap Tangani Pelanggaran pada Pemilu 2024
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI menyatakan siap menangani pelanggaran pada Pemilu 2024. Simak ulasannya berikut ini.
Hadiri Acara Desa Bersatu, Gibran: Kami Terima Tegurannya
Bawaslu akan memanggil panitia acara Desa Bersatu di GBK usai cawapres nomor urut dua, Gibran Rakabuming Raka, hadir dalam acara itu.
Jelang Pemilu 2024, Bawaslu Terbitkan 7 Imbauan untuk Parpol, Ini Isinya!
Bawaslu RI menerbitkan imbauan kepada partai politik. Ada beberapa poin yang menjadi fokus Bawaslu. Simak ulasannya berikut.
Bangun Sinergitas, PWJ Audiensi dengan Bawaslu Provinsi DKI Jakarta
Dalam pertemuan itu, Ketua PWJ, Ijal Sikumbang, berharap dengan adanya perkumpulan wartawan ini dapat bersinergi dengan Bawaslu.
Bawaslu Sebut Empat Juta Pemilih Pemula Harus Punya KTP Buat Nyoblos
Bawaslu RI mempertanyakan pernyataan KPU RI yang menyebut empat juta pemilih Pemilu 2024 itu bisa mencoblos dengan menunjukkan Kartu Keluarga saja.
Load more ...