Berita Jepang Terbaru

Pembaruan berita Jepang, negara yang menduduki urutan ketiga sebagai kawasan dengan ekonomi terbesar. Negara kepulauan yang terletak di Benua Asia bagian Timur (Asia Timur) memiliki kekuatan militer cukup lengkap dengan sistem pertahanan modern, seperti AEGIS dan skuat armada besar kapal perusak. Matahari Terbit ini merupakan pengekspor dan pengimpor terbesar di dunia. Objek wisata favorit, seperti Tokyo Disneyland, Hiroshima Peace Memorial, Fujiko F. Fujio Museum, Yokohama Raumen Museum, Zoorasia, Okinawa Churaumi Aquarium, Golden Pavilion, Jigokudani Monkey Park, dan Gunung Fuji.

Tito Karnavian Sebut Lucky Hakim Akan Kena Sanksi Pembinaan
Kementerian Dalam Negeri telah memutuskan sanksi yang akan dijatuhkan kepada Bupati Indramayu Lucky Hakim.
Bima Arya: Lucky Hakim Tak Paham Cuti, Bupati Bukan Pekerjaan Paruh Waktu
Kemendagri telah meminta klarifikasi terhadap Bupati Indramayu Lucky Hakim pada Selasa, 8 April 2025.
Soal Liburan ke Jepang Tak Izin Kemendagri, Lucky Hakim: Saya Tanggung Jawab
Bupati Indramayu Lucky Hakim buka suara terkait dirinya yang liburan ke Jepang saat lebaran Idul Fitri 1446 H.
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Sindir Lucky Hakim ke Jepang Tanpa Izin
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi memberikan sindir kepada Bupati Indramayu, Lucky Hakim. Simak ulasannya.
Ancaman Sanksi untuk Bupati Indramayu Lucky Hakim yang ke Jepang Tanpa Izin
Wamendagri Bima Arya menyebut pihaknya akan memanggil Bupati Indramayu Lucky Hakim terkait pelesiran ke Jepang tanpa izin.
Ayu Ting Ting Liburan ke Jepang Bareng keluarga, Ini Destinasi yang Ingin Dikunjungi
Pedangdut Ayu Ting Ting mempersiapkan liburan keluarga ke Jepang setelah Lebaran hari pertama.
Jepang Incar Ekspor Beras Naik Delapan Kali Lipat pada 2030
Konsumsi beras negara tersebut telah berkurang lebih dari setengahnya selama 60 tahun terakhir
Angka Kelahiran Bayi di Jepang Anjlok ke Level Terendah pada Tahun 2024
Jumlah kelahiran bayi di Jepang mengalami penurunan untuk tahun kesembilan berturut-turut
Menhan Jepang Nakatani Kunjungi Radar Pengintaian Udara di Pangkalan Militer Filipina
Jepang dan Filipina menandatangani kesepakatan bantuan keamanan senilai 1,6 miliar yen (sekitar Rp174,7 miliar ) pada Desember 2024
Presiden Prabowo Sambut Kedatangan PM Jepang di Istana Bogor
Presiden Prabowo Subianto beserta jajaran menteri Kabinet Merah Putih menerima kunjungan Perdana Menteri Jepang, Shigeru Ishiba.
Wabah Flu Burung Serang Peternakan di Jepang
Wabah tersebut merupakan perebakan flu burung ke 19 di Jepang dalam musim ini, ungkap kementerian pertanian Jepang
Tomiko Itooka Orang Tertua di Dunia Meninggal Dunia pada Usia 116 Tahun di Jepang
Tomiko Itooka, seorang perempuan Jepang yang juga orang tertua di dunia menurut Guinness World Records, telah meninggal
Jepang Setujui Anggaran Rekor untuk Populasi Lansia dan Pertahanan
Anggaran sebesar 730 miliar dolar AS yang disetujui oleh Kabinet ini, mencakup 55 miliar dolar AS untuk pengeluaran pertahanan
Dua Perusahaan Mobil Jepang Honda dan Nissan Mulai Negosiasi untuk Merger
Penggabungan ini akan menciptakan perusahaan mobil terbesar ketiga di dunia, setelah Toyota (Jepang) dan Volkswagen (Jerman)
Perempuan Jepang Berharap Tetap Pakai Nama Gadis Mereka Setelah Menikah
Mereka berharap politisi yang baru terpilih dapat mengubah hukum dan meningkatkan hak-hak mereka
Australia dan Amerika Serikat serta Jepang Akan Gelar Pertemuan Trilateral di Darwin
Pertemuan yang diadakan ibu kota daerah khusus Northern Territory di Australia itu akan menjadi pertemuan ke-14 antara ketiga negara
Kevin Diks Puji Aksi Berkelas Rizky Ridho Tekel Kaora Mitoma, Timnas Indonesia Kalah 0-4 dari Jepang
Timnas Indonesia menelan kekalahan telak 0-4 dari Jepang dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, namun penampilan mereka mendapat apresiasi.
Timnas Indonesia Kalah Telak 0-4 dari Jepang
Timnas Indonesia kalah telak 0-4 dari Jepang di Stadion GBK dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Justin Hubner: Timnas Indonesia Siap Hadapi Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Justin Hubner optimis menang pertandingan melawan Jepang di Piala Dunia 2026.
Direktur Jenderal Pertahanan: Hubungan Indonesia-Jepang Akan Semakin Kuat
Kementerian Pertahanan Indonesia optimis kemitraan dengan Jepang di bidang pertahanan dan keamanan akan semakin kuat.
Maarten Paes: Tidak Gugup Hadapi Striker Jepang, Berkat Pengalaman Melawan Messi
Kiper timnas Indonesia, Maarten Paes, menunjukkan sikap tenang dan percaya diri menjelang pertandingan melawan Jepang, berbekal pengalaman melawan Lionel Messi.
Load more ...