Berita Politik Hari Ini

Mengabarkan berita politik hari ini, seputar perkembangan terkait isu dan kebijakan pro-kontra dikalangan elit politik. Seperti masalah kebijakan pemerintah, Pemilu, Pilkada dan produk undang-undang.

Tujuan utama politik sebenarnya menciptakan kesejahteraan dan ketentraman warga negara. Selain itu, politik berperan untuk membangun pencerahan berpikir ditengah masyarakat dalam kesadaran bernegara.

Namun ketika politik terjadi perbedaan akan melahirkan perdebatan sampai menimbulkan kegaduhan publik. Bahkan, salah satu contoh kegaduhan politik, ketika di media social (Medsos) terjadi kasus ujaran kebencian dan berita bohong (hoax) yang rentan menyesat informasi sesungguhnya.

Ma'ruf Amin Tanggapi Isu 'Matahari Kembar'
Wakil Presiden Ma'ruf Amin memberikan tanggapan terkait silaturahmi menteri dengan mantan Presiden Joko Widodo, menekankan pentingnya kerja keras dan fokus pada prioritas.
Cak Imin Sebut PKB Parpol Berbasis Ilmu Sunnah
Cak Imin mengatakan bahwa partai yang dia pimpin merupakan partai politik berbasis ilmu sunnah.
Jokowi: Hubungan dengan Megawati dan PDIP Tetap Baik, Meski Tanpa Janji Bertemu
Presiden Jokowi mengungkapkan kemungkinan bertemu dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, meski hubungan politik sempat retak.
Ketua Nasdem Surya Paloh Ajak Jokowi dan Puan Berbuka Puasa, Suasana Akrab
Acara buka puasa bersama yang digelar oleh Partai Nasdem dihadiri oleh tokoh-tokoh penting dari berbagai partai politik, menunjukkan keakraban dan hubungan baik.
Wakil Ketua DPR Respons Penolakan Revisi UU TNI
Sufmi Dasco Ahmad menegaskan bahwa protes terhadap revisi UU TNI merupakan dinamika politik dan demokrasi yang sehat.
Soal Pernyataan PDIP Terkait Dirinya, Jokowi: Difitnah, Saya Ngalah Terus tapi Ada Batasnya
Presiden ke-7 Jokowi diminta tanggapan terkait pernyataan keras yang disampaikan oleh PDIP kepada dirinya. Simak ulasannya.
Jokowi Tantang Deddy Yevri Sitorus Ungkap Identitas Utusan
Presiden ke-7 Joko Widodo menantang Deddy Yevri Sitorus untuk mengungkap identitas utusan yang disebut-sebut meminta pembatalan pemecatannya dari PDIP dan pencopotan Hasto Kristiyanto.
Megawati Panggil Anggota Komisi III: Siap Dukung Sidang Hasto
Pertemuan tertutup di kediaman Megawati Soekarnoputri menjelang sidang perkara Hasto Kristiyanto.
Soal Gerakan Rakyat Bakal Jadi Partainya di 2029, Begini Tanggapan Anies Baswedan
Mantan gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, menghadiri deklarasi ormas Gerakan Rakyat (GR) di kantor Jakarta Inisiatif (JIs), Jalan Opek, Cilandak
PDIP Tunda Retret di Magelang, Jokowi: Ini Urusan Pemerintahan
Megawati Soekarnoputri memerintahkan kepala daerah PDIP untuk menunda retret di Magelang setelah penahanan Sekjen PDIP oleh KPK.
Guntur Romli: Penahanan Hasto oleh KPK Menunjukkan KPK Berubah Jadi Alat Politik Balas Dendam
PDIP mengecam penahanan Sekjen partai, Hasto Kristiyanto, oleh KPK sebagai tindakan sewenang-wenang dan menuduh KPK menjadi alat politik balas dendam.
Pilih Merendah, Jokowi Mengaku Belajar Politik ke Presiden Prabowo
Prabowo Subianto mengaku banyak belajar politik dari Joko Widodo. Hal itu disampaikan oleh Prabowo saat acara di Muslimat NU kemarin.
Profil dan Biodata Wisnu Wardhana Suami dari Widiyanti Putri Wardhana Menteri Pariwisata
Artikel membahas karir impresif Wisnu Wardhana, pengusaha PT Indika Energy Tbk, dan peranannya sebagai Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional Prabowo Subianto.
Afriansyah Noor Resmi Mundur dari Partai Bulan Bintang Setelah Kekalahan di Muktamar
Mantan Sekjen PBB, Afriansyah Noor, mengundurkan diri dari Partai Bulan Bintang setelah kalah dalam Muktamar PBB.
Jokowi: Pertemuan Prabowo-Megawati Membawa Kekuatan Positif bagi Indonesia
Presiden Joko Widodo menilai rencana pertemuan antara Prabowo Subianto dan Megawati Soekarnoputri akan berkontribusi pada stabilitas politik dan pembangunan nasional.
Kekacauan Politik: Upaya Penangkapan Presiden Yoon Suk Yeol Gagal Lagi
Penyidik CIO Korea Selatan berusaha menangkap Presiden Yoon Suk Yeol yang sedang dalam proses pemakzulan, namun terjadi bentrokan dengan pengawal presiden.
Jokowi Santai Tanggapi Gugatan Pilgub Jateng di MK
Presiden Joko Widodo menanggapi santai gugatan sengketa Pemilihan Gubernur Jawa Tengah di Mahkamah Konstitusi, menegaskan tidak terlibat dalam pengerahan ASN.
Pertemuan Jokowi dengan Effendi Simbolon di Kota Solo
Presiden Joko Widodo bertemu dengan mantan politisi PDI-PDI-P Effendi Simbolon di Kota Solo, Jawa tengah. Pertemuan ini digelar di kediaman Jokowi.
Partai Golkar Terkejut dengan Putusan Penghapusan Ambang Batas Presiden
Wakil Ketua Umum Partai Golkar Adies Kadir berharap penghapusan aturan presidential threshold tidak menimbulkan carut marut.
Habiburokhman Tolak Respons Kritik Mahfud MD Soal Denda Damai Koruptor
Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman, menolak menanggapi kritik Mahfud MD terkait wacana denda damai untuk koruptor.
Alasan Mahfud MD Mendukung Pengembalian Pilkada ke DPRD: Korupsi dan Kerusakan Politik
Mantan Menko Polhukam Mahfud MD mendukung pengembalian pemilihan kepala daerah (pilkada) ke DPRD karena korupsi dan kerusakan kehidupan politik akibat pemilihan langsung.
Load more ...