Berita Dewan Keamanan PBB Hari Ini

Gabungan berita Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), salah satu dari enam badan utama Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk menjaga perdamaian dan keamanan internasional. Piagam PBB memberikan kewenangan kepada Dewan Kemanan antara lain menginvestigasi situasi apapun yang mengancam perdamaian dunia, merekomendasikan prosedur penyelesaian sengketa secara damai, meminta seluruh negara anggota PBB untuk memutuskan hubungan ekonomi, serta laut, udara, pos, komunikasi radio, atau hubungan diplomatik, dan melaksanakan keputusan Dewan Keamanan secara militer atau dengan cara-cara lainnya.

Rusia Absen dari Pertemuan DK PBB Soal Hukum Humaniter Internasional
“Saya menyerukan agar kita meningkatkan respek terhadap Konvensi Jenewa hingga ke tingkat prioritas politik utama,” kata Menlu Swiss Ignazio Cassis
Menhan AS dan Israel Bertemu di Tengah Ketegangan Usai Resolusi DK PBB
Hamas menganggap Israel telah kehilangan perlindungan diplomatiknya akibat resolusi tersebut
DK PBB Menyetujui Resolusi yang Tuntut Gencatan Senjata Segera di Gaza
Pada berbagai kesempatan sebelumnya, Washington menolak istilah “gencatan senjata” dalam perang di Jalur Gaza
DK PBB Kutuk Serangan Houthi terhadap Kapal-Kapal di Laut Merah
Resolusi yang disusun oleh Amerika Serikat (AS) dan Jepang itu meminta agar Houthi segera menghentikan seluruh serangan semacam itu
Dewan Keamanan PBB Akan Voting Resolusi Setelah Serangan Houthi di Laut Merah
Serangan itu mengganggu perjalanan laut melewati perairan penting yang menghubungkan Laut Arab dan Laut Tengah
DK PBB Kecam Korea Utara Karena Timbun Persenjataan di Saat Rakyatnya Sengsara
Korut habiskan banyak anggaran untuk program senjata nuklir di saat rakyatnya kelaparan dan kekurangan kebutuhan pokok
Sidang Dewan Keamanan PBB Soroti Kerawanan Pangan Global
Masalah kerawanan pangan global akibat perang di Ukraina dan ancaman krisis yang membayangi populasi yang rentan menjadi sorotan sidang DKPBB
Presiden AS Joe Biden Akan Desak Reformasi Dewan Keamanan PBB
Presiden AS, Joe Biden, berencana mendesak reformasi Dewan Keamanan PBB ketika ia menghadiri sidang Majelis Umum PBB
Kenang Ratu Elizabeth II Majelis Umum dan DK PBB Heningkan Cipta
Anggota-anggota Majelis Umum dan Dewan Keamanan PBB hari Kamis, 8 September 2022, mengheningkan cipta atas wafatnya Ratu Elizabeth II
Dukungan Biden Agar Jepang Jadi Anggota Tetap DK PBB
Presiden Biden menyambut keinginan Jepang memperkuat pertahanannya untuk menangkal ancaman China
PBB Bahas Pembatasan Hak Veto Anggota Tetap Dewan Keamanan
Sebuah ide lama untuk membuat lima negara anggota tetap DK PBB kurangi penggunaan hak veto mereka kembali dihidupkan
Amerika Desak DK PBB Ambil Tindakan Atas Peluncuran Rudal Korut
AS desak anggota DK PBB untuk bertindak menyusul uji coba terbaru rudal balistik jarak menengah Korea Utara yang mampu mencapai Guam
DK PBB Bahas Penumpukan Pasukan Rusia di Perbatasan Ukraina
Negara-negara Barat meningkatkan dorongan diplomatik mereka untuk mencegah terjadinya konflik terbuka di Eropa
DK PBB Serukan Diskusi Terbuka Soal Pelanggaran HAM di Korut
Sejumlah anggota DK PBB plus Jepang desak anggota lain di dewan DK agar selenggarakan pertemuan publik terakit situasi HAM di Korea Utara
Dewan Keamanan PBB Kecam Hukuman Terhadap Suu Kyi
DK PBB ungkapkan keprihatinan mendalam sehubungan dengan hukuman terhadap pemimpin demokratik Myanmar yang digulingkan, Aung San Suu Kyi
Keprihatinan Baru DK PBB Soal Krisis di Myanmar
DK PBB mengeluarkan pernyataan pers yang menyatakan “keprihatinan mendalam tentang kekerasan yang sedang berlangsung di Myanmar
AS Cabut Larangan Perjalanan Taliban Selama 3 Bulan
Sebelumnya, PBB memberikan pembebasan larangan perjalanan terhadap 14 anggota Taliban yang berakhir pada hari Rabu.
DK PBB Minta Agar Taliban Biarkan WN Afghanistan Pergi
DK PBB minta agar Taliban izinkan semua warga Afghanistan dan orang asing yang ingin meninggalkan negara itu
Dewan Keamanan PBB Bahas Kekerasan di Suriah
Konflik di Suriah untuk segera mengakhiri kekerasan dan untuk memenuhi kewajiban mereka di bawah hukum humaniter internasional
Sidang PBB Akan Pilih 5 Negara Anggota Dewan Keamanan
Negara-negara Albania, Brasil, Gabon, Ghana, dan Uni Emirat Arab mencalonkan diri tanpa hambatan untuk masa keanggotaan dua tahun
DK PBB Sahkan Penanggulangan Terorisme Prakarsa Indonesia
DK PBB dengan suara bulat sahkan Resolusi 2560 tentang perbaikan metode kerja Komite Sanksi 1267 diprakarsai Indonesia dan Amerika
Load more ...