DPR RI

DPR RI (Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia) adalah lembaga legislatif tertinggi di Indonesia yang berwenang dalam membuat undang-undang, mengawasi pelaksanaan pemerintahan, dan menganggarkan belanja negara. DPR RI terdiri dari 575 anggota yang dipilih melalui pemilihan umum dan memiliki peran penting dalam menjaga keseimbangan kekuasaan antara eksekutif dan yudikatif.

Puan Maharani Ungkap Pembicaraan Politik Saat Open House di Rumah Ketua MPR
Ketua DPR RI Puan Maharani mengungkapkan pembicaraan politik yang dilangsungkan dalam acara open house.
Puan Maharani: Prajurit TNI Aktif Harus Mundur Jika Ingin Menempati Jabatan di Luar 14 Kementerian
Ketua DPR RI menegaskan larangan prajurit TNI aktif berbisnis dan menjadi anggota partai politik dalam revisi UU TNI.
DPR RI Minta Pengusutan Tuntas Kasus Penembakan Anggota Polisi di Lampung
Ketua DPR RI menekankan pentingnya pengusutan tuntas kasus penembakan anggota polisi di Way Kanan, Lampung.
Puan Maharani Berfoto Bersama Presiden Prabowo Subianto, SBY dan Jokowi dalam Acara Parade Senja Retret Kepala Daerah
Ketua DPR RI, Puan Maharani, hadir dalam upacara penurunan bendera Merah Putih dan parade senja di Magelang, Jawa Tengah, serta menghadiri acara malam keakraban para kepala daerah.
KPK Tak Kenal Menyerah: 6 Saksi Baru Diperiksa dalam Kasus Harun Masiku
KPK memanggil enam saksi untuk diperiksa terkait kasus suap pengurusan anggota DPR RI periode 2019-2024.
Menteri P2MI, Abdul Kadir Karding, Mengajukan Penambahan Anggaran ke DPR RI sebesar Rp 1,3 Triliun
Menteri P2MI mengajukan penambahan anggaran ke DPR RI sebesar Rp ,3 triliun untuk mendukung kegiatan penempatan, perlindungan, dan pemberdayaan PMI.
Respons Sufmi Dasco Soal Menteri Satryo di Demo ASN Kemendiktisaintek
Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad merespons aksi demonstrasi yang dilakukan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kementerian Pendidikan Tinggi.
Fuji An Salting Lihat Ketampanan Verrell Bramasta Pancarkan Vibes ala Drakor
Fuji An baru-baru ini dikaitkan dengan sosok aktor sekaligus anggota dewan, Verrell Bramasta.
Maria Lestari Hadir di KPK: Saksi dalam Kasus Suap Hasto Kristiyanto
Anggota DPR RI Maria Lestari hadir di KPK untuk diperiksa sebagai saksi dalam kasus suap dan perintangan penyidikan yang melibatkan Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto.
DPR Tegaskan Anggaran Badan Gizi Nasional Tetap Rp71 Triliun
Anggaran Badan Gizi Nasional (BGN) dipastikan tetap di angka Rp71 triliun. Hal itu dikonfirmasi oleh Wakil Ketua Komisi IX DPR.
Load more ...