Berita Terkait Eka Tjipta Widjaja

Kelompok berita Eka Tjipta Widjaja, pendiri Sinar Mas Group yang merupakan salah satu konglomerat terbesar pada masa Orde Baru. Bank andalannya, BII atau Bank Internasional Indonesia, mendanai banyak usahanya yang lain yang menjadikannya sebagai raja kopra pada waktu itu. Pada tahun 2011, menurut Forbes Pria kelahiran Quanzhou, Fujian, Tiongkok, 27 Februari 1921 menduduki peringkat ketiga orang terkaya di Indonesia, dengan total kekayaan US$8 miliar dan menduduki peringkat kedua orang terkaya di Indonesia menurut penghitungan Globe Asia. Dia meninggal dunia pada 26 Januari 2019 dan disemayamkan di Rumah Duka RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta

Komunikasi Kunci Urai Kisruh Hak Waris Sinar Mas
Kisruh hak waris Sinar Mas dinilai tidak perlu terjadi apabila masing-masing pihak yang terkait menyelesaikan secara kekeluargaan
Daftar 12 Aset Sinar Mas yang Digugat Freddy Widjaja
Freddy Widjaja, anak Pendiri Grup Sinar Mas Eka Tjipta Widjaja dengan Lidia Herawati Rusli menggugat kelima saudaranya membagi harta waris.
Load more ...