Berita Ma'ruf Amin Terkini

Kumpulan berita tentang KH Ma’aruf Amin, sosok ulama Nahdlatul Ulama (NU) yang lahir pada 11 Maret 1943, Kresek, Tangerang, Banten.

Ulama ternama ini lama belajar menjadi santri di Pesantren Tebu Ireng, Jombang, Jawa Timur. Setelah itu, dia melanjutkan kuliah di Universitas Ibnu Chaldun, mengambil Fakultas Ushuluddin. Di samping berdakwah, dia sempat menjadi guru di beberapa sekolah dan dosen.

Kariernya di dunia organisasi Islam dan partai terbilang berprestasi. Dia sempat menikmati menjadi anggota DPR Fraksi PPP periode 1973-1977. Pada 2015, dia dipercaya menjadi Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI). Kemudian Pemilihan Presiden 2019, dia menjadi cawapres petahana Joko Widodo (Jokowi).

Ma'ruf Amin Bantah Isu 15 Menteri Mundur dari Kabinet Indonesia Maju: Semua Bekerja dengan Baik
Wakil Presiden KH Maruf Amin membantah informasi yang menyebut ada 15 menteri yang hendak mundur dari Kabinet Indonesia Maju.
Soal Pose Salam Metal Tiga Jari, Jubir: Wapres Menghargai HUT PDIP
Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin menghadiri acara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-51 Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).
Perayaan HUT PDIP ke-51, Ma’ruf Amin Berpesan Pemimpin Terpilih di Pemilu 2024 Harus Miliki Sosok Negarawan
Wakil Presiden Ma’ruf Amin menyampaikan pesan bawah pemimpin terpilih dalam Pilpres 2024 harus merupakan sosok negarawan yang mengerti bangsa.
Ma'ruf Amin Sebut Kampanye Fokus pada Isu Kunci Atasi Tantangan Bangsa Indonesia Saja
Wapres Ma’ruf Amin menekankan pentingnya proses kampanye Pemilu 2024 yang berfokus pada beragam isu kunci untuk mengatasi tantangan bangsa.
Peringati Hari Ibu, Wapres Sebut Kasih Sayang Ibu Sangat Menentukan Kualitas Generasi Masa Depan
Wapres Ma’ruf Amin mengatakan bahwa cinta dan kasih sayang seorang ibu sangat menentukan kualitas generasi masa depan.
Usai Jokowi Undang Cawapres Makan Siang, Wapres Ma'ruf Juga akan Bertemu 3 Bacawapres 1 November 2023
Wakil Presiden Maruf Amin dikabarkan akan bertemu dengan tiga bakal calon wakil presiden (bacawapres) usai Presiden Jokowi bertemu capres.
Wapres Ma'ruf Amin Kawasan Pangan Nusantara di Sulawesi Tengah
Wakil Presiden Maruf Amin meresmikan Kawasan Pangan Nusantara (KPN) yang berlokasi di Desa Talaga, Kecamatan Dampelas, Kabupaten Donggala.
Hiruk-pikuk Soal Capres Cawapres, Ma'ruf Amin Minta Parpol Bawa Kesejukan Jelang Pemilu 2024
Wakil Presiden, KH Maruf Amin meminta kepada partai politik untuk selalu membawa kesejukan menjelang Pemilu 2024 mendatang.
Maruf Amin Minta Perbanyak Zona Halal di Setiap Kampus
Wakil Presiden KH Maruf Amin mendorong semakin banyaknya zona kuliner Halal, Aman, dan Sehat (KHAS) di setiap kampus.
Ekonomi Syariah Kini Diambil Alih Pemerintah, Begini Respons Wapres
Wapres KH Maruf Amin mengatakan, saat ini Pemerintah memang mengatur dan mengembangkan ekonomi dan keuangan syariah.
Sudah Dicatat! Begini Arahan Wapres Soal Pernikahan Beda Agama
Wapres menjelaskan, permasalahan boleh tidaknya pencatatan pernikahan beda agama sudah selesai setelah Mahkamah Agung (MA).
Wapres Ajak Umat Islam Rayakan Iduladha dengan Kesederhanaan
Wapres Maruf Amin mengajak umat Islam merayakan Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah dengan kesederhanaan dan penuh rasa syukur yang khidmat.
Pangdam I BB Mayjen TNI A. Daniel Chardin Dampingi Wapres KH Ma'ruf Amin Tinjau Batamindo Green Farm
Wapres KH Maruf Amin mengatakan, pemerintah mendorong pola kemitraan inti plasma sebagai upaya mendukung kemandirian ekonomi masyarakat
Wakil Presiden RI Buka KTT Media se-Asia Pasifik ke-18 di Bali
Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Media se-Asia Pasifik ke-18 Tahun 2023 (18th Asia Media Summit 2023) digelar di Bali 22-25 Mei di Bali.
Wapres Ma’ruf Amin Ungkap Dua Strategi Pemerintah Tekan Kemiskinan Ekstrem
Data BPS lebih dari 9 persen penduduk Indonesia termasuk dalam kategori miskin dan sekitar 2 persen termasuk kategori miskin ekstrem
Pangdam Mayor Jenderal TNI A Daniel Chardin Sambut Kedatangan Wapres Ma'ruf Amin di Sumbar
Wapres Ma’ruf Amin didampingi Ibu Hj Wury Estu Ma’ruf Amin dan rombongan tiba di Bandara Internasional Minangkabau (BIM)
Wapres Minta Adanya Evaluasi Operasi Soal Keamanan di Tanah Papua
Wakil Presiden Republik Indonesia Maruf Amin meminta adanya evaluasi operasi terkait kondisi keamanan terkini di tanah Papua.
Komite TPPU Usut Transaksi Janggal Rp349 T Dapat Dukungan Wapres Ma'ruf Amin
Dia berharap dengan adanya satgas tersebut maka akan menjadi jelas dari mana dan ke mana saja aliran dana janggal triliunan rupiah tersebut.
Wapres Maruf Amin Minta Pengusaha Sawit Dukung Program PSR
Wakil Presiden RI, KH. Maruf Amin mendorong para pengusaha sawit Indonesia yang tergabung dalam Gapki untuk memperkuat program PSR.
Wapres Ma’ruf Amin Sebut Persaingan Usaha yang Sehat Dorong Tumbuhnya Inovasi
Wapres mengungkapkan dinamika ekonomi global dan disrupsi dunia usaha telah menjadikan persaingan bisnis kian kompleks
Wapres Maruf Amin Optimis Smelter Kedua PTFI Beroperasi Mei 2024
Pembangunan pabrik pemurnian produk-produk mineral (smelter) merupakan program hilirisasi yang dicanangkan Pemerintah.
Load more ...