Banda Aceh
Banda Aceh
Pemerintah Kota Banda Aceh menyambut hari raya Idul Adha 1440 H, menyebarkan 100 hewan qurban ke sejumlah gampong dalam wilayah kota. Rincinannya 71 ekor sapi dan 29 ekor kambing. (Foto: Istimewa)