Video: Pengakuan Ketua BEM UI Leon Alfinda Putra tentang Poster Jokowi The King of Lip Service
Editor
Afditya Imam Fahlevi
6 July 2021 | 16:15 WIB
Bagikan :
Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia (BEM UI) menjadi sorotan begitu mengunggah poster bergambar Presiden Joko Widodo dengan mahkota raja dengan teks: Jokowi The King of Lip Service.